V I S I :
Membentuk insan yang berprestasi dan
berakhlaqul karimah dalam bidang IMTAQ dan IPTEK
M I S I :
1) Melaksanakan
pembelajaran, bimbingan dan motivasi belajar secara efektif, bagi seluruh
peserta didik baik dibidang imtaq dan iptek.
2) Menumbuh
kembangkan kreatifitas belajar peserta didik, agar dapat dikembangkan secara
optimal.
3) Memupuk
semangat peserta didik supaya berprestasi.
4) Mengarahkan
para peserta didik agar berperilaku amar ma’ruf nahi munkar.
5) Memberikan
kesempatan yang seluas-luasnya kepada peserta didik untuk berkreasi sesuai dengan minat dan
kompetensi masing-masing.
6) Menerapkan
manajemen partisipatif dengan melibatkan seluruh warga sekolah dan pihak
terkait.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar